Informasi Tentang Penerimaan Peserta Didik Baru Tahun Ajaran 2018/2019
Penerimaan Peserta Didik Baru DIKDASMEN Tahun Ajaran 2018/2019 |
Bapak ibu para tenaga pendidik diseluruh tanah air,
sudah kah mempersiapkan bagaimana teknis penerimaan peserta didik baru disekolah kita?.
sudah kah mempersiapkan bagaimana teknis penerimaan peserta didik baru disekolah kita?.
Penerimaan peserta didik baru selalu dilakukan setiap awal Tahun Ajaran Baru. Dimana bentuk dan cara dimasing-masing sekolah memiliki pola yang berbeda-beda pula. Ada yang melakukan secara online(Daring), dan ada pula secara manual(Luring). Yang dimaksud dengan Daring dan Luring adalah singkatan dari Dalam Jaringan dan Luar Jaringan.
Kedua pola penerimaan ini, telah diatur didalam PERATURAN MENTERI PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN REPUBLIK INDONESIA NOMOR 14 TAHUN 2018.
TENTANG
PENERIMAAN PESERTA DIDIK BARU PADA TAMAN KANAK-KANAK, SEKOLAH DASAR, SEKOLAH MENENGAH PERTAMA, SEKOLAH MENENGAH ATAS, SEKOLAH MENENGAH KEJURUAN, ATAU BENTUK LAIN YANG SEDERAJAT.
Untuk lebih jelas, dapat bapak ibu download pada link Ini.
Semoga bermanfaat bagi kita semua.
- Salam Kolaborasi Pengetahuan.